Surat AL-Fajr Ayat 11 - 20 Dan Terjemah - Tasik Pisan

Surat AL-Fajr Ayat 11 - 20 Dan Terjemah - Tasik Pisan - Hallo Sobat TASIK PISAN, Untuk Artikel atau Surat yang anda baca kali ini dengan judul Surat AL-Fajr Ayat 11 - 20 Dan Terjemah - Tasik Pisan, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan cukup baik untuk anda baca dan ambilah hikmah atau informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan yang saya share ini dapat anda pahami. dengan baiklah, selamat membaca dan menghafal.

Judul : Surat AL-Fajr Ayat 11 - 20 Dan Terjemah - Tasik Pisan
link : Surat AL-Fajr Ayat 11 - 20 Dan Terjemah - Tasik Pisan

Baca juga


Surat AL-Fajr Ayat 11 - 20 Dan Terjemah - Tasik Pisan

بِسْمِ اللهِ الرَّحْمنِ الرَّحِيمِ
Dengan menyebut nama Allah Yang Maha Pemurah lagi Maha Penyayang.


(11). الَّذِينَ طَغَوْا فِي الْبِلَادِ
yang berbuat sewenang-wenang dalam negeri,


(12). فَأَكْثَرُوا فِيهَا الْفَسَادَ
lalu mereka berbuat banyak kerusakan dalam negeri itu,


(13). فَصَبَّ عَلَيْهِمْ رَبُّكَ سَوْطَ عَذَابٍ
karena itu Tuhanmu menimpakan kepada mereka cemeti azab,


(14). إِنَّ رَبَّكَ لَبِالْمِرْصَادِ
sesungguhnya Tuhanmu benar-benar mengawasi.


(15). فَأَمَّا الْإِنْسَانُ إِذَا مَا ابْتَلَاهُ رَبُّهُ فَأَكْرَمَهُ وَنَعَّمَهُ فَيَقُولُ رَبِّي أَكْرَمَنِ
Adapun manusia apabila Tuhannya mengujinya lalu dimuliakan-Nya dan diberi-Nya kesenangan, maka dia berkata: "Tuhanku telah memuliakanku".


(16). وَأَمَّا إِذَا مَا ابْتَلَاهُ فَقَدَرَ عَلَيْهِ رِزْقَهُ فَيَقُولُ رَبِّي أَهَانَنِ
Adapun bila Tuhannya mengujinya lalu membatasi rezkinya maka dia berkata: "Tuhanku menghinakanku".


(17). كَلَّا ۖبَلْ لَا تُكْرِمُونَ الْيَتِيمَ
Sekali-kali tidak (demikian), sebenarnya kamu tidak memuliakan anak yatim,


(18). وَلَا تَحَاضُّونَ عَلَىٰ طَعَامِ الْمِسْكِينِ
dan kamu tidak saling mengajak memberi makan orang miskin,


(19). وَتَأْكُلُونَ التُّرَاثَ أَكْلًا لَمًّا
dan kamu memakan harta pusaka dengan cara mencampur baurkan (yang halal dan yang bathil),


(20). وَتُحِبُّونَ الْمَالَ حُبًّا جَمًّا
dan kamu mencintai harta benda dengan kecintaan yang berlebihan.


سورة الفجر
Artinya: Fajar
AL-Fajr 30 Ayat,Surat Ke 89
Golongan Surah Makkiyyah




Demikian Surat AL-Fajr Ayat 11 - 20 Dan Terjemah - Tasik Pisan

Demikian artikel Surat AL-Fajr Ayat 11 - 20 Dan Terjemah - Tasik Pisan hari ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat dan Hikmah untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca Surat AL-Fajr Ayat 11 - 20 Dan Terjemah - Tasik Pisan dengan url https://tasikmalaya-pisan.blogspot.com/2014/01/surat-al-fajr-ayat-11-20-dan-terjemah.html

Subscribe to receive free email updates: